Dalam setiap jabat tangan, terjalin maaf. Dalam setiap doa, terukir harapan. Semoga hari kemenangan ini membawa kebahagiaan, keberkahan, dan kesehatan bagi kita semua.
Keluarga Besar RSUD Leuwiliang mengucapkan Taqabbalallahu minna wa minkum, mohon maaf lahir dan batin. Semoga kasih sayang dan keberkahan Allah senantiasa menyertai langkah kita.
IdulFitri1446H #MohonMaafLahirBatin #RSUDLeuwiliang